RAPAT KOORDINASI DENGAN PEJABAT STRUKTURAL ASN & NON ASN
Mrebet, 17 Januari 2025 – Camat Mrebet, Drs. Hendro Prasetyo, ME, bersama Sekretaris Kecamatan, H.M. Suwanto, SKM., MAP, mengadakan rapat koordinasi dengan pejabat struktural ASN dan Tenaga Harian Lepas (THL) di Rumah Makan Pondok Sate Yani pada hari Jumat, 17 Januari 2025. Rapat tersebut bertujuan untuk mengevaluasi kinerja sepanjang tahun 2024 dan merumuskan langkah-langkah strategis…